VISI, MISI DAN TUJUAN
SMA “NURUL HUDA” PUCUK
Cungkup – Pucuk – Lamongan
VISI
Ø Membentuk Manusia yang Beriman dan
Bertaqwa Kepada Allah SWT, Terdidik, Berprestasi serta Berbudaya
MISI
Ø Menjalankan Ajaran Agama Islam, Sunnah
Rosul yang Berhaluan Ahlussunnah Waljamaah
Ø Mengembangkan Potensi diri siswa untuk
mencapai prestasi yang lebih tinggi
Ø Berpegang Teguh Budaya Bangsa yang Bernuansa
Islami
TUJUAN
Ø Membiasakan Siswa Membaca Yaasin Di Awal
Jam Pelajaran
Ø Membiasakan Sholat Berjamaah
Ø Mengembangkan dan Menfasilitasi Siswa
untuk Merai Juara
Ø Mengembangkan Seni baca Al-Qur’an,
Sholawat Nabi dan Seni Hadrah
Ø Menanamkan Cinta Tanah Air dan Bangsa
Melalui Ektra Pramuka dan PMR
Ø Membiasakan Membaca Tahlil, Istighosah
setelah Jam Akhir, Setiap Hari Kamis
Ø Membentuk Insan yang Mandiri, Berguna dan
Berkarakter Akhlaqul Karimah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar